Angkatan bersenjata bisa membeli helikopter yang lebih cepat, lebih besar, dan lebih kuat dayanya.
Namun dalam kelas 2, 3 ton hanya helikopter ringan BO 105 yang mampu memberikan daya guna mesin kembarnya dengan sempurna dan mudah dikontrol.
Kemampuan ini telah dibuktikan dengan pelayanannya selama 7 tahun di seluruh dunia, siang malam dalam segala cuaca.
HELIKOPTER INI TANPA TANDINGAN
Design untuk segala cuaca.
BO 105 mampu mengudara sewaktu helikopter lain terpaksa "grounded".
Dengan peralatan untuk terbang malam, I F R serta adanya hingeles rotor, BO 105 akan sanggup beroperasi dalam badai.
Mampu terbang rendah di segala medan. Kemampuan manuvernya dapat diandalkan, sekalipun dengan keadaan "Load factor" negatif.
Dalam keadaan darurat BO 105 dapat mengangkut 10 orang (Kapasitas ruang bagasi 1,5 meter kubik).
BO 105 dilengkapi dengan cargo hook yang mempunyai daya angkat 1 ton.
Karena bebas getaran, BO 105 sangat ideal bagi landasan senjata. Cocok untuk pertempuran darat dan laut.
BO 105 dapat dipersenjatai dengan roket, kanon, roket anti tank maupun torpedo.
Didesign secara moduler untuk mempermudah pemeliharaan.
JAMINAN KEAMANAN!
Setiap sistem yang vital pada BO 105 mempunyai sistem ganda, dilengkapi dengan mesin turboshaft, sistem hydraulic rangkap dua, dua sistem tenaga listrik dan setiap mesin dilengkapi dengan saluran minyak dan bahan bakar tersendiri.
Bilamana salah satu sistem tidak bekerja, sekalipun dengan muatan maksimal BO 105 akan sampai pada tujuan dengan selamat.
Helikopter ini sanggup terbang rendah sehingga sukar dideteksi musuh, sedangkan daun rotornya bersifat anti peluru karena dibuat dari bahan reinforced fiberglass.
Melalui kompetisi yang berat BO 105 telah dipilih oleh angkatan udara Jerman dan Belanda.
Semua pilot militer mengagumi kemampuan BO 105 untuk terbang di segala cuaca, mudahnya pemeliharaan, karakteristik penerbangannya yang sempurna dan keamanannya yang tinggi.
Dapat ditambahkan bahwa BO 105 S adalah merupakan versi "Stetched"' yang mempunyai cabin lebih panjang untuk 6 orang.
Namun dalam kelas 2, 3 ton hanya helikopter ringan BO 105 yang mampu memberikan daya guna mesin kembarnya dengan sempurna dan mudah dikontrol.
Kemampuan ini telah dibuktikan dengan pelayanannya selama 7 tahun di seluruh dunia, siang malam dalam segala cuaca.
HELIKOPTER INI TANPA TANDINGAN
Design untuk segala cuaca.
BO 105 mampu mengudara sewaktu helikopter lain terpaksa "grounded".
Dengan peralatan untuk terbang malam, I F R serta adanya hingeles rotor, BO 105 akan sanggup beroperasi dalam badai.
Mampu terbang rendah di segala medan. Kemampuan manuvernya dapat diandalkan, sekalipun dengan keadaan "Load factor" negatif.
Dalam keadaan darurat BO 105 dapat mengangkut 10 orang (Kapasitas ruang bagasi 1,5 meter kubik).
BO 105 dilengkapi dengan cargo hook yang mempunyai daya angkat 1 ton.
Karena bebas getaran, BO 105 sangat ideal bagi landasan senjata. Cocok untuk pertempuran darat dan laut.
BO 105 dapat dipersenjatai dengan roket, kanon, roket anti tank maupun torpedo.
Didesign secara moduler untuk mempermudah pemeliharaan.
JAMINAN KEAMANAN!
Setiap sistem yang vital pada BO 105 mempunyai sistem ganda, dilengkapi dengan mesin turboshaft, sistem hydraulic rangkap dua, dua sistem tenaga listrik dan setiap mesin dilengkapi dengan saluran minyak dan bahan bakar tersendiri.
Bilamana salah satu sistem tidak bekerja, sekalipun dengan muatan maksimal BO 105 akan sampai pada tujuan dengan selamat.
Helikopter ini sanggup terbang rendah sehingga sukar dideteksi musuh, sedangkan daun rotornya bersifat anti peluru karena dibuat dari bahan reinforced fiberglass.
Melalui kompetisi yang berat BO 105 telah dipilih oleh angkatan udara Jerman dan Belanda.
Semua pilot militer mengagumi kemampuan BO 105 untuk terbang di segala cuaca, mudahnya pemeliharaan, karakteristik penerbangannya yang sempurna dan keamanannya yang tinggi.
Dapat ditambahkan bahwa BO 105 S adalah merupakan versi "Stetched"' yang mempunyai cabin lebih panjang untuk 6 orang.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar